Selasa, 02 April 2013

Tentang

Palang Merah Remaja atau biasa disingkat PMR merupakan suatu organisasi yang menjadi bagian dari Palang Merah Indonesia dan Palang Merah Internasional. Sesuai dengan namanya, PMR beranggotakan remaja berusia 10-17 tahun.Sebagai suatu organisasi, PMR berpedoman pada Tujuh Prinsip Palang Merah dan Tri Bhakti PMR. Sehingga setiap kegiatan yang dilakukan atau diselenggarakan selalu berdasar pada kedua pedoman tersebut.

Dalam setiap latihan rutin, anggota PMR dididik untuk memiliki rasa kasih sayang sesama manusia, kesukarelaan, dan tanggung jawab terhadap tugas yang diembannya.

0 komentar:

Posting Komentar